Pada postingan kali ini saya akan memberikan tutorial sederhana membuat navigation bar berbentuk taskbar horizontal yang stylish seperti taskbar yang ada di bawah pada blog ini. Tampilan taskbar navigation menggunakan kombinasi transparansi dan gradien color sehingga memberikan tampilan efek kaca seperti taskbar di Win7. Taskbar navigation ini dapat menjadi daya tarik tersendiri bagi pengunjung blogger, selain merapikan menu-menu utama pada halaman blog, taskbar ini dapat digunakan untuk memberikan kemudahan me-navigasikan blog sobat....gimana keren-kan ??? Oke jika tertarik silakan simak tutorialnya...
© Copyright 2010 MonozCore |
- Login ke blog sobat dan jangan lupa untuk mem-backup template blog sobat terlebih dahulu.
- Klik Dashboard > Design > Edit HTML.
- Cari kode </Head> pada template blog sobat (tekan CTRL + F pada keyboard anda untuk menampilkan kotak pencarian di browser untuk mempercepat pencarian).
- Copy kode berikut ini tepat diatas kode </Head>.The Code...Pada kode CSS #Welcome-Box yang berwarna biru silakan disesuaikan ukurannya biar tampilannya sesuai dengan template sobat.left:160px;
right:200px;
width:auto; - Cari kode </Body> kemudian copy kode berikut ini tepat diatas kode </Body>.The Code...
- Silakan di simpan dan lihat hasilnya.
Kode CSS taskbar navigation ini silakan disesuaikan terlebih dahulu baik ukuran, warna, icon dan jumlan quick-link agar sesuai dengan template sobat. Semoga tutorial singkat ini dapat memberikan manfaat buat sobat blog MonozCore. Jika masih ada kesulitan dalam menerapkan taskbar navigation silakan tanyakan di kotak komentar...
.: Selamat Mencoba :.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar